Contoh Soal Matematika Ujian Nasional SMP / MTs 2013-2014
Nih kawan kawan SMP atau sejajarnya, pasti kalian sekarang ini sedang deg degan menunggu ujian nasional ,nah daripada nganggur mending kita ngelatih kemampuan Matematika kita aja dengan mengerjakan soal - soal buatan antak SMP N 1 Godean ini, ya nggak semuanya bikin sih, tapi yang penting da uasha kan :D hahaha! yaudah cek it out :P
1. Sebuah
toko elektronik menjual sebuah TV dengan harga Rp1.155.00,00. Jika toko
tersebut memperoleh untung 40%. Maka harga beli TV tersebut adalah …
A. Rp330.000,00
B. Rp925.000,00
C. Rp1.617.000,00
D. Rp835.000,00
2. Diketahui
suatu barisan 1, 3, 6, 10, 15, ….
Dua
suku berikutnya adalah ….
A. 19.
23
B. 20,
25
C. 21, 28
D. 25,
40
3. Suku
ke-40 dari barisan 7, 5, 3, 1, …
A. –69
B. –71
C. –73
D. –75
4. Jummlah
semua bilangan kelipatan 4 antara 100 dan 300 adalah …
A. 9.702
B. 9.800
C. 9.849
D. 10.200
aduh maaf ya friends mencar mencar :P ,kalau mau yang file utuh, bisa Download disini :D
Comments